Luas Bangun Datar (Kelas 4)

Halo anak-anak!
Bagaimana kabar kalian?
Sudahkah rindu sekolah?
Sudahkah rindu guru-gurumu?
Kami para guru merindukan kalian.
Namun kita tetap harus beraktivitas di rumah.
Maka dari itu kali ini kita akan masuk ke sub-bab baru yaitu luas bangun datar.
Maka mari kita simak video berikut ini.


Jika sudah selesai menonton, silahkan kalian catat materi berikut pada buku catatan.

Komentar